Saturday, February 27, 2016

Keuntungan Menggunakan Notebook (Laptop) Dibandingkan Personal Computer (PC)


Bentuk komputer semakin lama menjadi semakin kecil dan semakin mudah dibawa kemana-mana. Inilah yang membuat orang banyak menggunakan notebook sekarang ini. Jika dibandingkan dengan Personal Computer yang bentuknya besar, memerlukan monitor tabung dan juga CPU, maka notebook (laptop) mempunyai beberapa
keunggulan.

Keunggulan dari notebook (laptop) dibandingkan dengan PC adalah :

  1. Lebih ringan. Tentu saja ini berlaku. Bayangkan jika anda membawa PC kemana-mana, susah sekali bukan.
  2. Bisa dibawa kemana-mana dengan mudah. Notebook bisa dibawa kemana-mana dengan mudah karena semuanya sudah ada didalam notebook itu, tidak perlu membawa CPU seperti pada PC.
  3. Kalau listrik mati masih bisa digunakan. Notebook menggunakan baterai sebagai penyimpan daya. Jadi ketika listrik mati, kita masih bisa memakainya asalkan baterai masih terisi. Dan jika ketika waktu charger misalnya listrik mati, notebook tidak akan mati tiba-tiba karena masih ada baterai yang menyediakan daya. Beda dengan PC, kalau listrik mati maka semuanya akan mati. Pekerjaan yang belum di-save bisa hilang semua. Kalau PC harus menggunakan UPS agar tidak mati ketika listrik mati. Perlu tambahan biaya lagi kan?
  4. Ukuran lebih kecil. Inilah alasan mengapa orang beralih ke notebook. Ukuran kecil membuat notebook lebih mobile ketimbang PC.
Sekarang sudah hadir lagi tablet, perangkat yang lebih kecil dari notebook dan sangat mudah dibawa kemana-mana. Pilihan ada ditangan anda dan tentunya disesuaikan dengan kebutuhan agar tidak salah membeli gadget.

reff : http://puteka85.blogspot.com/2013/05/keuntungan-menggunakan-notebook-laptop.html


Related Post


Cara Cepat Mematikan Komputer
Cara Cep..
Soundtrack Samsung Galaxy S4
Soundtra..
Sejarah Palang Merah
Sejarah ..
Download Photo Editor Gratis Terlengkap
Download..
Beda Antara Kaset dan CD
Beda Ant..
Ini Dia Beberapa Perusahaan Teknologi Besar Dunia
Ini Dia ..
Yang dimaksud dengan TV Kabel
Yang dim..
Mengakses Menu dengan cepat di Word ( Quick Access to Menu in Word )
Mengakse..
Shutdown & Restart dengan klik kanan Desktop (Windows 8)
Shutdown..
Jangan Biarkan Laptop/PC Tidak Hidup Terlalu Lama
Jangan B..

No comments:

Post a Comment