Saturday, February 13, 2016

Hal-hal Yang Bisa Disimpan Dalam Nomer Kontak Handphone

handphone
Kontak dalam handphone memang ditujukan untuk menyimpan nomer-nomer handphone teman dan kerabat kita. Selain untuk menyimpan nomer handphone, kita bisa menggunakan kontak untuk menyimpan hal lain. Apa saja yang bisa disimpan dalam kontak?

Langsung saja ya..
yellow;">Kilometer motor. Ini berguna untuk mencatat kilometer motor atau mobil dan memudahkan kita mengingat untuk mengganti oli. Mengganti oli pun tidak lambat dan motor tetap dalam kondisi prima. Untuk nama kontaknya bisa dipakai "KM motor atau Kilometer Motor". Catat dan perbaharuilah nomernya setiap mengganti oli motor.
  • Rekening listrik. Bagi yang sudah memakai listrik prabayar, bisa dicatat nomer rek listriknya pada kontak handphone. Jadi ketika membeli pulsa listrik, cukup bawa handphonenya dan kemudian lihat nomer rek listriknya pada kontak. Mudah bukan?
  • Nomer rekening bank. Kalau saya sih menyimpan nomer rekening bank di kontak. Ini untuk memudahkan saya mengirimkan nomer rekening ke teman kerja. "Yang penting jangan menyimpan nomer pin atm di kontak ya". Jaga-jaga biar atm kita tetap aman.
  • Halaman buku. Ketika membaca sebuah cerita dan belum habis membaca, nomer halaman terakhir yang dibaca bisa disimpan dalam kontak dan diberi nama terserah anda. Bisa "halaman terakhir" dan lainnya.
  • Halaman tugas. Misalnya dosen atau guru menyuruh mengerjakan tugas disuatu buku halaman tertentu. Jika kebetulan hanya membawa handphone, bisa dicatat deh halaman tugasnya berapa.
  • Nah, itulah beberapa manfaat kontak handphone yang bisa digunakan dalam kehidupan sehari-hari.

    reff : http://puteka85.blogspot.com/2013/04/hal-hal-yang-bisa-disimpan-dalam-nomer.html


    Related Post


    Cara Setting Remote Desktop Windows Server 2016
    Cara Set..
    Cara Mudah Menjalankan Aplikasi Yang ada di Taskbar Windows
    Cara Mud..
    Setting Gmail di Windows 10
    Setting ..
    Cara Mengubah Ukuran Ikon di Windows 8
    Cara Men..
    Koneksi antar Komputer dan Android tanpa kabel data
    Koneksi ..
    Shutdown Windows 8 Sekali Klik
    Shutdown..
    Cara Mudah Membersihkan File Yang Tidak Diperlukan di Windows
    Cara Mud..
    Menampilkan kembali Folder Options yang hilang di Windows xp
    Menampil..
    Cara Mengaktifkan Akun Administrator di Windows 8.1
    Cara Men..
    Mematikan Komputer Terjadwal Tanpa Memakai Software Tambahan
    Mematika..

    No comments:

    Post a Comment