Monday, February 15, 2016

Apakah Smartphone Akan Ada Kamera Makronya?

Kamera makro adalah kamera yang mampu menghasilkan foto dengan jarak yang dekat dan kualitas bagus. Misalnya untuk memfoto
seekor semut. Kalau menggunakan kamera biasa, semut tidak terlihat dengan jelas dan bahkan kalau di zoompun akan tidak tampak bagus. Dengan kamera makro, maka semut akan tampak bagus dan jelas serta bagian-bagian tubuhnya terlihat dengan baik. Kamera dengan kemampuan seperti ini masih dimiliki oleh kamera dengan harga mahal dan di smartphone belum pernah saya jumpai.

Dalam teknologi, semuanya bisa terjadi nantinya. Dan mudah-mudahan smartphone ke depannya sudah bisa mengusung kamera makro dan terintegrasi langsung. Kalau sudah begitu, maka aktivitas foto dengan smartphone akan menjadi semakin menarik dan menyenangkan. Saya sendiri sangat menyenangi foto makro dan hasilnya sangat cocok untuk digunakan pada postingan blog..

Mari kita tunggu saja bagaimana perkembangan dari teknologi smartphone yang berkaitan dengan kamera ini..


reff : http://puteka85.blogspot.com/2013/07/apakah-smartphone-akan-ada-kamera.html


Related Post


Cara Mempercepat Startup di Komputer Windows XP, 7, 8
Cara Mem..
Instal Hiren's Boot 10 pada Flasdisk 100% Work
Instal H..
Cara Mengatur Keadaan Laptop saat LCD Ditutup
Cara Men..
Mudahnya Bekerja Dengan Windows 7
Mudahnya..
Kesalahan yang Harus Dihindari Saat Copy-Paste
Kesalaha..
Cara Paling Mudah Download Video di Youtube Update 2015
Cara Pal..
Menebak Bentuk Televisi Masa Depan
Menebak ..
Download Firefox 25 Beta 6
Download..
Belum Pernah Daftar, Tetapi IP Address Sudah Terdaftar
Belum Pe..
New Axioo Windroid
New Axio..

No comments:

Post a Comment