Sunday, January 17, 2016

Tips Merawat Flashdisk

Flash disk merupakan salah satu media penyimpanan yang terbaru, dahulu kita hanya mengenal Disket dengan kapasitas 1,44 MB dan CD yang rata-rata mempunyai kapasitas 700MB. Sedangkan flash disk (ukurannya berkisar 64MB ? 2 Giga) sebagai media penyimpanna yang baru sekarang ini mulai digemari oleh konsumen, dan dijadikan pengganti disket dan CD.Langsung aja deh? karena mulai menjamurnya flash disk, maka perlu kita pelajari juga cara merawat flash disk berikut ini adalah cara merawat flash disk :

  • Jangan meletakkan flash disk di dekat medan magnet yang kuat.
  • Jauhkan flash disk dari yangnamanya ?Air?.
  • Jangan menempatkan flash disk di tempat yang panas.
  • Hidarkan flash disk dari benturan benda yang
keras.
  • Jangan lupa melakukan proses eject dan stop sebelum mencabut flash disk.
  • Sebelum memasukkan data pada flash disk usahakan dan pastikan tidak ada virus didalamnya.
  • Kalau masih ada tutupnya (klo gak ilang ) usahakan tutup flash disk, ini berguna agar kompunen didalamnya?? tidak lembab dan kotor yang mempengaruhi kemampuan penyimpanan flash disk.



  • reff : https://ariefnoize.wordpress.com/2008/04/01/tips-merawat-flashdisk/


    Related Post


    Keuntungan Unik Bisa Mengetik 10 Jari
    Keuntung..
    Download Game Gratis: Shoot n Scroll [Full Version] - PC
    Download..
    Perkembangan Robot Sungguh Mengagumkan
    Perkemba..
    Remaja Ini Dapat Uang Ratusan Juta dengan Mengetik SMS
    Remaja I..
    Ayo,
    Ayo, ..
    Cara Download Semua File Video
    Cara Dow..
    Hambatan Dalam Komunikasi
    Hambatan..
    Daftar Harga Mouse Razer 2014
    Daftar H..
    Cara Menghilangkan Virus Pada Komputer
    Cara Men..
    Cara Mudah Mengatasi
    Cara Mud..

    No comments:

    Post a Comment